Polres Simeulue Segera bangun Kantor Pos Pol AIRUD

Kabid Humas Polda Aceh juga menyebutkan " Dimulainya pembangunan Kantor Pos Pol Airud di Kecamatan Teupah Barat tersebut, agar nantinya personel Satpol Airud memiliki kantor sendiri, karena selama ini Kantor Pos Pol Airud menumpang di kantor milik Pemda setempat, " sebut Kabid Humas. Report By Chandra Korespondensi Bidpenmas Polda Aceh Simeulue 14/7/22

Personil Polsek Kota Simeulue Timur terus Gencar lakukan Penyemprotan Disinfektan Di Kandang Kerbau, Lembu dan Kambing

Hal ini tentunya dilaksanakan Atas Perintah Kapolres Simeulue AKBP, JATMIKO, S.H., M, H., melalui Kapolsek Simeulue Timur IPTU AZWIR yakni dengan tujuan untuk antisipasi dan pencegahan merebaknya Wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) pada hewan ternak milik masyarakat sebagai langkah polri peduli rakyat nya dengan memberikan penyemprotan cairan pembunuh virus atau disinfektan, dari kemarin hingga hari ini. Selasa (12/07/2022). Sementara itu, disatu sisi Kapolsek Simeulue Timur IPTU AZWIR mengatakan," Benar..dari kemarin hingga hari ini Selasa, para Personil Polsek Simeulue timur terus melaksanakan kegiatan penyemprotan disinfektan yang menyasar ke Kandang-kandang Kerbau, Lembu dan Kambing milik warga yang berada di wilayah hukum Polsek Kota Simeulue Timur" terang Kapolsek Simeulue Timur. Report by Chandra (12/7/22)